Bismillah
Alhamdulillah dgn pertolongan Allah SWT, pemotongan hewan qurban titipan dari para qurbani sudah terlaksana dengan baik.
Kami sampaikan terimakasih sebesar besarnya kepada para mudhohi dan semua pihak yang membantu proses pelaksanaan qurban 1440 H sampai selesai , semoga Allah SWT menerima qurbannya, menerima amal sholehnya , dilipatgandakan kebaikannya, diluaskan rizkinya, diberkahi kehidupannya dan mendapat pahala yg mengalir karena sdh menjadi bagian dalam mempersiapkan para menghafal quran....
Jazaakumulloh... aamiin
Salam
Pembina Pondok Tahfizh GRQ
Jafar Sidiq